Rabu, Desember 6, 2023

Pemkab Cianjur Bersilaturahmi dengan Wartawan Cianjur

Wartawan Cianjur dari berbagai media bersilaturahmi dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Cianjur di Pancaniti, Pendopo Cianjur, Rabu (27/4/2022).

“Pertemuan ini sangat strategis, sebagai manapun hebatnya kita berupaya berbuat tanpa sosialisasi dari teman teman wartawan kepada masyarakat, itu tidak akan gayung bersambut atau tidak akan nyambung.” Kata Kadiskominfo, Cecep Dicky Haryadi dalam sambutannya.

Pada kesempatan itu, Cecep berharap momen seperti ini harus diberdayakan lagi dan lebih di intenskan lagi.

Selain itu, Bupati Cianjur H. Herman Suherman berharap, silaturahmi ini bisa terjalin dengan baik agar pembangunan yang dilaksanakan Pemkab Cianjur bisa transparan, akuntabel, dan bisa sampai kemasyarakat.

Informasi Terkait

Rapat Kerja Daerah Tahun 2023 MUI Kabupaten Cianjur

Bupati Cianjur H. Herman Suherman menghadiri Rapat Kerja Daerah Tahun 2023 Majelis Ulama Indonesia Kabupaten Cianjur dengan tema Sinergi Membangun Negeri Untuk Pemilu Damai...

Doa Bersama Untuk Palestina dan Refleksi 1 Tahuj Gempa Bumi Cianjur

Bupati Cianjur H. Herman Suherman menghadiri kegiatan Aksi solidaritas bela Palestina, konser amal, doa bersama lintas agama dan refleksi 1 tahun gempa bumi Cianjur,...

Bupati Cianjur Lepas Konvoi Selebrasi Perkesit

PEMKAB CIANJUR - Bupati Cianjur H. Herman Suherman didampingi Ketua Koni Muhammad Abdul Aziz Saefudin melepas konvoi selebrasi Persatoean Kesebelasan Sepakbola Tjianjoer (Perkesit) di...

Workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan dan Pembangunan Desa

Bupati Cianjur H.Herman Suherman membuka dan menghadiri Workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan dan Pembangunan Desa, Jum’at (24/11/23) di aula BAPERIDA lantai 3. Dalam sambutannya Bupati Cianjur...