Rabu, Desember 6, 2023

Bupati Tinjau Lokasi Bekas Kebakaran Ponpes Al – Barkah

PEMKAB CIANJUR – Bupati Cianjur H. Herman Suherman melakukan peninjauan lokasi bekas kebakaran serta memberikan bantuan renovasi terdampak musibah kebakaran untuk Pondok Pesantren Al – Barkah Jl. K.H Hasyim Ashari Gang Al – Barkah Solok Pandan Kabupaten Cianjur. Rabu (25/10/2023).

Musibah kebakaran yang dialami ponpes Al-Barkah dugaan sementara berasal dari hubungan arus pendek atau konslet meskipun begitu tidak ada korban jiwa, karena ponpes sedang ditinggalkan oleh santri-santri saat mengikuti Hari Santri Nasional.

Bupati menyampaikan, Pemerintah Kabupaten Cianjur turut berbela sungkawa atas musibah yang dialami oleh Ponpes Al – Barkah dan akan membantu kekurangan kekurangan renovasi terdampak kebakaran.

“Turut prihatin, kami (Pemkab Cianjur) akan membantu kekurangannya, ” tuturnya.

Informasi Terkait

Rapat Kerja Daerah Tahun 2023 MUI Kabupaten Cianjur

Bupati Cianjur H. Herman Suherman menghadiri Rapat Kerja Daerah Tahun 2023 Majelis Ulama Indonesia Kabupaten Cianjur dengan tema Sinergi Membangun Negeri Untuk Pemilu Damai...

Doa Bersama Untuk Palestina dan Refleksi 1 Tahuj Gempa Bumi Cianjur

Bupati Cianjur H. Herman Suherman menghadiri kegiatan Aksi solidaritas bela Palestina, konser amal, doa bersama lintas agama dan refleksi 1 tahun gempa bumi Cianjur,...

Bupati Cianjur Lepas Konvoi Selebrasi Perkesit

PEMKAB CIANJUR - Bupati Cianjur H. Herman Suherman didampingi Ketua Koni Muhammad Abdul Aziz Saefudin melepas konvoi selebrasi Persatoean Kesebelasan Sepakbola Tjianjoer (Perkesit) di...

Workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan dan Pembangunan Desa

Bupati Cianjur H.Herman Suherman membuka dan menghadiri Workshop Evaluasi Pengelolaan Keuangan dan Pembangunan Desa, Jum’at (24/11/23) di aula BAPERIDA lantai 3. Dalam sambutannya Bupati Cianjur...